Kamis, 10 Maret 2011

TES IQ

Untuk mengetahui tinkat IQ seseorang
Tes IQ di bagi menjadi 2 bagian
1. Klasikal yaitu tes yang dilakukan secara bersama – sama
• CFIT
(Culture Fair Intelegence Test) = untuk mengungkap kemampuan mental umum
• IST
Untuk tes intelegensi biasanya digunakan untuk mengungkap kepribadian.
• AA (Army Alpha) = untuk mengetahui daya tangkap / daya konsentrasi orang
• ADKUDAG (Administrasi dan Keuangan) = untuk mengetahui kemampuan administrasi keuangan
2. Individual yaitu tes yang dilakukan secara individu.
• APM
• TIKI
• WAIS( Wechsler Adult Intelligence Scale)
Tes intelegensi untuk orang dewasa
• WISC( Wechsler Intelligence Scale for Children)
Tes intelegensi untuk anak-anak
• WPPSI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar